14 Mei 2008

Kejujuran

Allah SWT selalu memberikan sesuatu pasti ada hikmahnya,teman2ku bersikap jujur itu sangat penting bagi diri kita dan orang lain,apabila kita mempunyai sifat dusta terhadap orang lain maka orang lain itu akan menganggap semua perkataan dan sikap kita akan selalu dusta. maka bersikap dan berkatalah selalu jujur. walaupun perkataan jujur itu menyakitkan bagi orang yang mendengarkan, apabila itu suatu kebenaran buat apa disembunyikan, semakin lama kita menyembunyikan suatu dusta kita akan merasa bersalah terhadap orang yang kita dustai. lebih baik jujur dari semenjak awal, biarpun itu lebih sakit dan membuat orang itu tidak suka,itu lebih baik dari pada disembunyikan karena pada saatnya dia tahu maka rasa sakit dan rasa tidak sukanya akan lebih besar lagi bahkan akan menimbulkan rasa permusuhan yang lebih besar lagi.subhannallah , nabi kita pun selalu berkata jujur kepada siapa saja, baik kepada sahabat dan musuh2nya, karena beliau disebut sebagai Al-Amin,sebuah sebutan yang sangat tinggi bahkan seorang profesor sekalipun belum tentu akan mendapatkan title semacam ini, tapi nabi kita disebut2 oleh bangsa arab sebagai Al-Amin,bukankah sungguh beliau orang sangat jujur dan terjaga dari sifat dusta.

maka teman2ku marilah kita dari skr mencoba untuk bersikap jujur baik sikap atau perbuatan.saya juga masih belajar.karena saya juga masih manusia seperti teman2 sekali masih penuh dengan dosa dan kekhilafan,

1 komentar:

Anonim mengatakan...

betul sobat waktu tak pernah mundur jadi kita harus siap dengan kedatangannya.